-KB.COM-Setelah melaju ke semifinal usai menyingkirkan ganda putri Cina Du Yue-Li Yinhui pada babak perempat final bulu tangkis Olimpiade Tokyo 2020 di Musashino Forest Sport Plaza, Tokyo, Kamis, 29 Juli 2021.
Pada hari ini, Sabtu 31 July 2021, kembali Ganda putri Indonesia Greysia Polii-Apriyani Rahayu memastikan maju ke babak Final dengan mengalahkan wakil Korea Selatan (Korsel), Lee So Hee/Shin Seung Chan, di semifinal bulu tangkis Olimpiade Tokyo 2020.
Dengan menjalani pertarungan sengit, alot dan seru, Greysia/Apriyani akhirnya menang dalam dua gem langsung dengan skor 21-19 dan 21-19.
Memjadi suatu kebangaan masyarakat Sulawesi Utara lebih khususnya Kota Tomohon, dimana salah satu pemain ganda putri kita yaitu Greysia Polii berasal dari Kota Tomohon-Kakaskasen (Putri Jln Okoy).
Bahkan juga Greysia Polii sendiri bukan hanya dapat mengharumkan bangsa dan tanah air indonesia tapi Dia (Greysia) pun turut membantu membangun Kota Tomohon lebih maju dan hebat dengan berinvestasi lewat dibangunya perumahan bersubsidi Pemerintah yaitu Perumahan (Perum) Grazia Residence.
(Perumahan yang sudah bangun sampai saat ini sudah 20 unit rumah)
Perum Grazia Residence …
Jln raya pinaras samping RSUD Anugrah
Tumatangtang 1, Tomohon selatan, Kota Tomohon.
Komentar